Kegiatan Pembangunan Di Desa Piantus Tahun 2017

Kegiatan Pembangunan Di Desa Piantus Tahun 2017

1. Pembangunan Gedung PAUD Santun Di Dusun Kenanai

Kegiatan Pembangunan Gedung PAUD, merupakan salah satu kegiatan yang tertuang dalam APBDes Piantus Tahun Anggaran 2017 yang bersumber dari Dana Desa (DD). Dalam hal memenuhi pelayanan dasar masyarakat, pembangunan gedung ini dianggap sangat penting, karena sebelum ini dilakukan, gedung yang digunakan untuk kegiatan Pendidikan Anak Usia Dini khususnya di Dusun Kenanai kondisinya sangat-sangat memprihatinkan. Bangunan yang digunakan adalah banguanan bekas Mesjid yang sudah tidak ditempati lagi untuk kegiatan Ibahad. 


Progres Kegiatan  Pembangunan sampai saat ini, adalah sekitar 20%, dan pencairan untuk tahap pertama berjumlah Rp. 23.740.000,- dari Pagu keseluruhan berjumlah Rp. 106.814.000,-

Pekerjaan Dilaksanakan oleh Tim Pengelola Kegiatan Desa Piantus dengan sistem swakelola.



2. Pembangunan Jalan Rabat Beton di Rt. 6-7 Dusun Parit Cegat

Pembangunan Jalan Rabat Beton yang berlokasi di Dusun Parit Cegat sepanjang 200 M, merupakan kegiatan pelebaran jalan. Lebar Jalan yang sudah ada sebelumnya hanya 1,5 M dan untuk pelebaran ditambah 1 M. Hal ini dilakukan bertujuan untuk memperlancar akses transportasi masyarakat. 

Progres Kegiatan sudah dilaksanakan 100%, dengan Jumlah Anggran Sebesar Rp. 97.145.000,-



3. Pembangunan Jalan Rabat Beton di Rt. 08 Dusun Parit Cegat

Pagu Anggaran untuk kegiatan ini adalah sebesar Rp. 48.795.000, dengan panjang jalan yang dikerjakan adalah 200 M. untuk progres kegiatan adalah sebesar 100%, dikerjakan secara swakelola oleh TPK Desa Piantus bersama masyarakat.






4. Pembangunan Jembatan Komposit

Pembangunan jembatan terdiri dari 3 (tiga) kegiatan, yaitu : 
a. Jembatan Umpung (2 x 7 M)
    Pagu anggaran     : Rp. 12.000.000,-
    Progres 100 %
    Dilaksanakan oleh TPK bersama masyarakat
b. Jembatan Rt. 03 Dusun kenanai
    Pagu Angagaran  : Rp. 15.000.000,-
   Progres 100 %
c. Jembatan Pemakaman dusun Kenanai (2 x 2 M)
    Pagu Anggaran    : Rp. 5.000.000,-
   Progres 100 %




5. Pembangunan Pondok Taman Bacaan Masyarakat (TBM)

  Pagu anggaran Rp. 35.754.000, Sumber Danan DD Tahun 2017
  Progres  : 60 %




0 Response to "Kegiatan Pembangunan Di Desa Piantus Tahun 2017"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel